Keinginan untuk memiliki anak dengan jenis kelamin tertentu masih menjadi hal yang selalu di utamakan bagi sebagian orang. Banyak teori yang diutarakan oleh berbagai kalangan, terutama medis. Tetapi, sebagai umat Islam (dan tentunya umat non Islam) kita harus berpedoman pada nabi SAW yang mengatur hal tersebut.
Kalau kita menginginkan anak laki-laki maka sang Ayah sebaiknya mengeluarkan sperma sebelum Ovum (sel telur) sang ibu keluar. Jadi Ayah harus orgasme duluan sebelum Ibu. Dan sebaliknya kalau menginginkan anak perempuan, maka ibu harus orgasme lebih dulu daripada bapak. Metode ini sesuai dengan hadits Nabi SAW berikut ini:
Nabi SAW menjawab pertanyaan Abdullah bin Salam yang belum memeluk Islam,” Awal hari kiamat adalah adanya api yang menggiring manusia dari Timur ke Barat. Sementara itu makanan para penghuni surga adalah irisan daging ikan paus. Jika sperma ketemu Ovum, sperma lebih kuat (ovum keluar lebih dahulu) maka anaknya besuk seperti ibunya(perempuan). Jika sperma keluar lebih dahulu dari ovum maka anaknya besuk mirip ayahnya (laki-laki). Seketika itu juga Abdullah bin Salam masuk Islam (HR. Bukhari)
Hadits ini bisa kita jadikan sebagai alat bantu untuk menentukan jenis kelamin anak yang kita inginkan.
Tetapi semuanya tetap akan kembali kepada kekuasaan Allah. Apakah Dia akan memberi kita anak lelaki atau perempuan.
1. Teknik, posisi, tata cara jimak ala Nabi SAW
2. Doa sebelum hubungan sex/jimak
3. Syarat dan jumlah mahar/mas kawin
4. Cara mandi junub
5. Tata cara Mandi Haid dan Janabah bagi wanita
Labels
- aqidah (33)
- Budaya (12)
- Ibadah (261)
- Kesalahan-Kesalahan dalam Thaharah (16)
- Lomba (2)
- Perjuangan (67)
- Sholat (70)
- Tips (6)
- Tips Wawancara (8)
Tips Menikah Islami
DOWNLOAD
Friday, June 5, 2009
Cara/posisi berhubungan sex /junub/senggama agar Mendapat anak laki-laki/Perempuan ala Rasulullah SAW, Makanan penghuni surga (daging paus dan Tanda Kiamat
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Blog Archive
-
▼
2009
(355)
-
▼
June
(39)
- MICHAEL JACKSON (Wafat/Meninggal/mati umur 50 tahu...
- Hukum: Pria mengenakan / menghias diri dengan sut...
- Debat Capres di televisi Trans7 (25 juni 09)(Megaw...
- Data-data kemiskinan dan Pengangguran Indonesia 20...
- “LEGITIMASI PERUBAHAN KONSTITUSI: Kajian Terhadap ...
- Jumlah/besar, syarat dan jenis Mahar (maskawin) da...
- Adab dan tata cara meminang/melamar dalam Islam Me...
- Menyusui anak, yang menjadikan haram menikah (juml...
- Hukum perceraian di kalangan artis/pejabat/ ustadz...
- Hal-hal/ perkara-perkara makruh (Meludah, Buang ai...
- Cara Sholat khusyu’, Hadir hati, dan Takut Kepada ...
- Perawatan, massage, pijatan, kelainan, dan penyaki...
- Kamus Bahasa Indonesia: EYD (Ejaan Yang Disempurna...
- Hubungan Sex/senggama ala Rasulullah SAW (memegang...
- Download Hadits Riyadushalihin.
- Download hadits shohih Bukhari
- Download Gratis: Memahami Al Qur'an Tafsir (30 Juz...
- Tunangan, Khitbah, Melamar dalam Islam?
- Hukum memelihara Anjing bagi Muslim (Pahala hilang...
- Nyanyian (Lagu), Penyanyi (suara wanita) dan Musik...
- Gamelan
- Titilaras Gamelan
- History of Gamelan
- Cultural context
- Tuning System
- Notation
- Varieties of gamelan
- Sinden (waranggana)
- Instruments of Javanese Gamelan
- Ingin Download Sejarah/kisah Nabi Muhammad SAW dan...
- Hukum Menikah Siri dengan Wali Hakim?
- Tips menjaga diri dari Penjahat: Daftar Lokasi Fav...
- Hukum Perkawinan Wanita Yang Hamil dari Zina (di l...
- Dukun/peramal nasib melalui HP (SMS): ramalan bint...
- Cara/posisi berhubungan sex /junub/senggama agar M...
- Dosa Besar: Mengabaikan Sholat
- Dosa Besar: Sihir
- Dosa-dosa besar: Membunuh Orang
- Dosa-dosa besar: Syirik Besar - kecil (Pamer/ riy...
-
▼
June
(39)
3 comments:
syukran
teruskan berkongsi ya!
mari jangan patah semangat
Makasih tas infonya
Post a Comment